Body Pir
1.
Penimbunan lemak pada bagian pantat dan pinggul
2.
Memiliki pinggang dengan bentuk jelas dan pantat besar berlekuk
3.
Pinggul lebih lebar daripada bahu
4.
Payudara cukup kecil (tidak selalu sih,)
5.
Perut menggelambir
6.
Paha gampang menjadi besar
Pakaian Terbaik
1.
Ikat pinggang yang daat dikencangkan dan
memperlihatkan pinggang, namun jangan terlalu kencang agar tidak menonjol
2. Mengenakan baju bermotif di separuh bagian atas
tubuh untuk mengalihkan perhatian dari separuh bagian bawah tubuh
3. Memilih celana panjang berpotongan lebar, boot
cut, daripada berpipa lurus untuk menyeimbangkan paha yang besar.
4.
Pilih jaket yang dijahit sesuai bentuk tubuh dan
kemeja yang cukup panjang untuk menutupi pantat
5.
Pilih perhiasan serta scarf yang menyolok untuk
mengalihkan perhatian dari pinggul
Hindari
1.
Celana panjang yang melekat di kulit dan rok
berbenuk pensil karena paha akan terlihat besar
2.
Rok sangat pendek dan gaun, karena akan membuat pinggul lebih lebar dan betis lebih pendek
3.
Pakaian apapun yang terlalu ketat , jadi
pilihlah satu ukuran diatasnya.
Body Jam Pasir
1.
Cenderung menimbun lemak dengan jumlah yang sama
banyak di seluruh tubuh
2.
Pinggul dan bahu memiliki lebar yang sama
3.
Tubuh sangat berlekuk
4.
Pinggang sempit dan berbentuk bagus
5.
Perut rata dan kencang
6.
Paha dapat terlihat lebih besar
Pakaian Terbaik
1.
Maksimalkan bentuk tubuh dengan gaun melekat di
badan
2.
Pilih pakaian yang menonjolkan pinggang
3.
Pilih ikat pinggang yang sempit untuk
mempertegas pinggang
4.
Berinvestasi pada pakaian dalam yang bermutu
untuk membentuk payudara dan pantat
5.
Gaun minum teh tahun 1940an dan gaun mewah tahun
1950an untuk memaksimalkan bentuk tubuh
Hindari
1.
Rok sangat pendek karena akan membuat bokong
terlihat lebh besar
2. Pakaian longgar yang dibuat tidak sesuai bentuk
tubuh karena dapat membuat badan terlihat lebih berat
AGAR TUBUH TAMPAK LEBIH
LANGSING
1. Menggunakan baju bermotig dengan bahan dasar
gelap untuk menciptakan ilusi langsing secara keseluruhan
2.
Kenakan warna yang sama dari atas smapai bawah dalam
siluet yang bersih dan tidak terputus
3.
Kenakan setelah daripada gaun
4.
Kenakan gaun dengan potongan empire
JANGAN
1.
Memakai rok lipit, karena akan terlihat lebih
gemuk
2.
Mengenakan warna coklat dan biru tua
3.
Mengenakan bahan lycra aau bahan lentur
AGAR TUBUH TAMPAK LEBIH
TINGGI
1.
Memilih rok senada atau setelan warna pekat untuk
menciptakan siluet tinggi dan langsing
2.
Setia dengan gaun yang simpel dan klasik dan
menghindari banyak detail
3.
Kenakan warna yang senada pada sepatu, stoking,
rok, dan jaket.
JANGAN
1.
Mengenakan sepatu hak terlalu tinggi
2.
Mengenakan detail yang sangat wanita,
renda-renda atau pita
Tidak ada komentar:
Posting Komentar